Langsung ke konten utama
Menampilkan postingan dengan label Jobseeker

Pengalaman Mengikuti Seleksi Calon Asisten Ombudsman RI

Teman-teman mungkin sudah tahu mengenai instansi satu ini, Ombudsman Republik Indonesia. Ombudsman RI merupakan instansi pemerintah yang khusus menangani kasus maladministrasi pelayanan publik dalam lingkup pemerintah, BUMN, BUMD, dan instansi swasta yang ditunjuk secara langsung oleh pem…

Pengalaman Seleksi FGDP Safety Officer PT Pamapersada Nusantara

Teman-teman mungkin sudah nggak asing lagi ya kalau dengar nama Pamapersada Nusantara (PAMA), salah satu kontraktor pertambangan terbesar di Indonesia, keren kan? Terpampang nyata kerennya. Desember 2021, PAMA membuka lowongan cukup banyak untuk bermacam-macam program studi. Dari Engineer…

Pengalaman Seleksi PPNPN Kementerian ATR BPN RI Kantor Pusat Tahun 2022

Siapa yang tidak tahu apa itu PPNPN? Saya salah satunya haha. Saya baru tahu tentang PPNPN setelah lulus kuliah, tepatnya saat ikut seleksi CPNS 2021. Waktu itu ada beberapa singkatan yang belum saya mengerti, singkatan tersebut yaitu PPPK dan PPNPN. Awalnya saya mengira keduanya sama, te…

Pengalaman Mengikuti Seleksi CPNS 2021

Pertengahan November 2020, saya dichat oleh salah satu teman bahwa tahun 2021 akan ada seleksi CPNS (Calon Pegawai Negeri Sipil). Wah, kesempatan yang baik nih, batinku. Meski saat itu saya masih skripsian, tapi optimis sih kuliah saya akan selesai tepat sebelum seleksi CPNS dibuka. Dan b…